Buku Tercetak
Penerapan Teori Hukum pada Penelitian Tesis dan Disertasi: Buku Kedua
Teori-teori yang menganalisis tentang hukum, baik dalam tataran normatif maupun empirik, cukup banyak, namun yang banyak digunakan oleh peneliti, baik peneliti disertasi maupun peneliti tesis, yaitu (1) teori keadilan (justice theory), (2) teori fungsional (functional theory), (3) teori kekerasan dalam rumah tangga (violence household theory), (4) teori peran (role of theory), (5) teori demokrasi (democration theory), (6) teori tanggung jawab hukum (legal liability theory), dan (7) teori kontrak (the contract theory). Buku ini terdiri atas sembilan bab dan masing-masing bab dibagi dalam sub-sub bab. Bab 1 pendahuluan, bab 2 tentang konsep teoretis tentang teori hukum, bab 3 tentang teori keadilan, bab 4 tentang teori fungsional, bab 5 tentang teori kekerasan dalam rumah tangga, bab 6 tentang teori peran, bab 7 tentang teori demokrasi, bab 8 tentang teori tanggung jawab hukum (legal liability theory), dan bab 9 tentang teori kontrak.
201704688 | 340.1 Sal p c.1 | UIN SATU Tulungagung | Tersedia |
201704687 | 340.1 Sal p c.2 | UIN SATU Tulungagung | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain