Buku Tercetak
Metode penelitian pendidikan dan pengembangan
Buku ini disajikan dalam 14 bab utama beserta subbab dengan pembahasan dan uraian yang komprehensif, yang disesuaikan dengan kerangka kajian yang simpel dan mudah dicerna. Pada edisi baru ini ditambahkan bahasan tentang penyusunan proposal penelitian disertai contohnya, untuk memberikan arahan bagi para pembaca: bagaimana seyogyannya menulis suatu proposal penelitian. Topik bahasan utama Metode Penelitian Pendidikan dan Pengembangan ini, antara lain: (1) Pengetahuan dan pendekatan ilmiah (2) Hakikat penelitian pendidikan (3) Mengidentifikasi dan merumuskan masalah (4) Kajian pustaka dalam penelitian (5) Cara merumuskan hipotesis penelitian (6) Mengidentifikasi dan mendefinisikan variabel penelitian (7) Validitas: internal dan eksternal (8) Memilih dan menentukan rancangan penelitian (9) Menentukan populasi dan sampel penelitian (10) Mengembangkan instrumen penelitian (11) Teknik analisis data penelitian (12) Menyusun proposal dan laporan penelitian.
201900867 | 370.7 Set m c.7 | UIN SATU Tulungagung | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan |
201900873 | 370.7 Set m c.1 | UIN SATU Tulungagung | Tersedia |
201900872 | 370.7 Set m c.2 | UIN SATU Tulungagung | Tersedia |
201900871 | 370.7 Set m c.3 | UIN SATU Tulungagung | Tersedia |
201900870 | 370.7 Set m c.4 | UIN SATU Tulungagung | Tersedia |
201900869 | 370.7 Set m c.5 | UIN SATU Tulungagung | Tersedia |
201900868 | 370.7 Set m c.6 | UIN SATU Tulungagung | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain