Buku Tercetak
Kimia Anorganik Logam
Buku ini menjelaskan mengenai unsur-unsur logam khususnya golongan s, p dan d dengan senyawanya yang dianggap penting. Buku ini diawali dengan pembahasan konsep ikatan metalik, ikatan tonik dan dasar pengolahan logam dengan harapan pembahasan unsur-unsur logam lebih terarah baik secara deskriptif maupun teoretik. Unsur-unsur logam s yaitu golongan 1 (Alkali) dan golongan 2 (Alkali tanah) dan unsur-unsur logam golongan p hanya dipilih menyangkut golongan 13 (aluminium, galium, indium dan talium), golongan 14 (timah dan timbal) bersama-sama dengan golongan 15 (bismut). Pembahasan unsur-unsur kelompok d disajikan dalam tiap golongan, mulai dari golongan 4, Ti-Zr-Hf, hingga golongan 12, Zn-Cd-Hg, unsur-unsur golongan d dibahas terutama untuk unsur-unsur periode 4 (3d), karakteristik dan senyawanya. Logam golongan 3, Sc-Y-Lu, oleh karena kesamaran ion trivalennya, dibahad dalam unsur kelompok f bersama-sama dengan kimia koordinasi.
201905583 | 546 Sug k c.7 | UIN SATU Tulungagung | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan |
201905589 | 546 Sug k c.1 | UIN SATU Tulungagung | Tersedia |
201905588 | 546 Sug k c.2 | UIN SATU Tulungagung | Tersedia |
201905587 | 546 Sug k c.3 | UIN SATU Tulungagung | Tersedia |
201905586 | 546 Sug k c.4 | UIN SATU Tulungagung | Tersedia |
201905585 | 546 Sug k c.5 | UIN SATU Tulungagung | Tersedia |
201905584 | 546 Sug k c.6 | UIN SATU Tulungagung | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain