Buku Tercetak
Nashaihul 'Ibad : Nasihat-Nasihat untuk Hamba Allah : Sebuah Buku untuk Melembutkan Hati
Berdasarkan kesediannya menerima petunjuk dan kebenaran, Qolbu (hati) terjadi menjadi dua, yakni qolbu yang lembut (qolbu layyin) dan qolbu yang keras (qolbun qasi). Qalbu yang lembut adalah yang mudah menerima petunjuk dan kebenaran, sementara Qolbu yang keras adalah yang sulit, bahkan enggan menerima petunjuk dan kebenaran. Buku ini berisi nasihat-nasihat dari Nabi saw, para sahabat dan salafus shaleh, yang dipilih dan dihadirkan sedemikian rupa hingga diharapkan mampu menyentuh dan melembutkan qalbu siapa saja yang mengkajinya.
202201810 | 297.5 Asq n c.1 | UIN SATU Tulungagung | Tersedia |
202201811 | 297.5 Asq n c.2 | UIN SATU Tulungagung | Tersedia |
202201812 | 297.5 Asq n c.3 | UIN SATU Tulungagung | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain