Buku Tercetak
Bank Umum Syariah di Indonesia: Peningkatan Laba dan Pertumbuhan Melalui Pengembangan Pangsa Pasar
Buku ini membahas tentang variabel spesifik bank, yaitu return on assets, pertumbuhan total aset, finance to deposit ratio, capital adequacy ratio, rasio biaya operasional dengan total aset, rasio pendapatan non pembiayaan dengan total aset, non performing financing dan pangsa pasar bank umum syariah di Indonesia, dengan menggunakan data laporan keuangan bulanan periode Januari 2011 – Desember 2013.
Kata kunci: Bank syariah, laba bank
202300706 | 297.273 Set b c.1 | UIN SATU Tulungagung | Tersedia |
202300707 | 297.273 Set b c.2 | UIN SATU Tulungagung | Tersedia |
202300708 | 297.273 Set b c.3 | UIN SATU Tulungagung | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain