Buku Tercetak
Islam dan Pembangunan: Peran Pesantren dalam Pembangunan Sosial Ekonomi Masyarakat
Buku ini dihasilkan dari serangkaian riset di beberapa pesantren di Indonesia, dengan perhatian utama pada peran mereka untuk turut memperbaiki kondisi sosial ekonomi masyarakat sekitar. Berdasarkan empat studi kasus, buku ini menganalisa cara-cara pesantren terlibat dengan masyarakat sekitar, menyelidiki konteks dan faktor lokal yang membentuk bentuk keterlibatan (engagement) mereka, dampaknya terhadap reputasi pesantren sebagai lembaga pendidikan dan dakwah.
Kata kunci: Islam dan sosial
202300718 | 297.27 Isb i c.1 | UIN SATU Tulungagung | Tersedia |
202300719 | 297.27 Isb i c.2 | UIN SATU Tulungagung | Tersedia |
202300720 | 297.27 Isb i c.3 | UIN SATU Tulungagung | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain