Buku Tercetak
Kemahiran Berbahasa Indonesia sebagai Mata Kuliah Wajib Umum di Perguruan Tinggi
Pembahasan dalam buku ini meliputi: perkembangan bahasa Indonesia sebagai bahasa nasional dan bahasa negara; ejaan (PUEBI); kalimat efektif; mengeksplorasi teks akademik secara makro; ulasan buku, proposal, laporan penelitian, artikel ilmiah, dan esai ilmiah; seni mencitarasakan kalimat dalam karangan ilmiah populer; diksi (pilihan kata); kutipan, pengutipan mendeley dan catatan kaki; penulisan daftar pustaka; mengembangkan kemampuan berbicara akademik berprestasi.
Kata kunci: Bahasa Indonesia
202300777 | 410 Sar k c.1 | UIN SATU Tulungagung | Tersedia |
202300778 | 410 Sar k c.2 | UIN SATU Tulungagung | Tersedia |
202300779 | 410 Sar k c.3 | UIN SATU Tulungagung | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain